Spesifikasi dan Harga Cross A7S

Spesifikasi dan Harga Cross A7S - Baru-baru ini perusahan Cross kembali meluncurkan ponsel terbarunya penerus dari Cross A7 yaitu Cross A7S. Yang kemarin telah menjadi sponsor utama di sebuah TV Swasta X-Factor. Cross A7S ini memiliki desain yang bagus dan didukung dengan fitur unggulan. Yang mungkin akan menjadi pesaing dari ponsel-ponsel lainnya. Dan apalagi cross A75 ini juga didukung dengan performa browser dan koneksi yang cukup baik. Selain itu layar yang digunakan adalah layar TFT. Yaitu , merupakan salah satu tipe layar Liquid Crystal Display (LCD) yang datar, dimana setiap pixel dikontrol oleh satu hingga empat transistor. Teknologi ini menyediakan resolusi terbaik dari teknik panel data. Layar TFT sering disebut juga active-matrix LCD. Layar ini dapat menampilkan gambar yang kaya warna tapi mahal. Dan permukaannya sensitif terhadap sentuhan. Penasaran dengan ponsel ini? Untuk lebih jelasnya silahkan lihat Spesifikasi dan harga dibawah ini :

Spesifikasi Cross A7S

Spesifikasi dan Harga Cross A7S

Spesifikasi dan Harga Cross A7S



Spesifikasi Cross A7S

Cross A7s ini menggunakan Layar TFT, yang sudah kita bahas diatas tadi seluas 4.5 inci. Dengan kerapatan layar 240 dpi, layar Cross A7s cukup menjanjikan kenyamanan. Kemudian untuk hardwarenya sudah menggunaka OS Android v4.0.4 Ice Cream Sandwich, Prosesor Dual-core 1GHz, MTK 6577 chipset. Dan juga didukungn dengan Memori Internal Storage 4GB, dan RAM 512MB, kemudian untuk externalnya microSD samapai dengan 32 GB. Dan lagi untuk kamera dari Croos A7S ini memiliki 2 kamera, antara depan dan belakang. Yang didepan 8MP (3264x2448 piksel) dan utnuk Kamera sekunder atau kamera belakangnya 1.2MP (1280x960 piksel). Yang tentunya akan menghasilkan gambar yang maksimal.



Harga Cross A7S

Untuk Harga Cross A7S ini dibandrol dengan harga 1 jutaan.